Selamat datang di SDN 2 Tukangkayu

Pembinaan Pengawas GUSLAH 4

Kamis, 14 Juli 20110 komentar




Dalam rangka peningkatan kinerja dan kwalitas guru di keluarga besar GUSLAH 4 Banyuwangi, Pengawas baru kita mengadakan sebuah pembinaan. Dalam acara tersebut sekaligus program kerja pengawas baru kita ini memberikan sedikit motivasi dan pengetahuan mengenai cara mengajar seorang guru dan juga menjelaskan tentang cara belajar peserta didik sehingga seorang guru dituntut untuk lebih memahami karakter seorang siswa dalam mengajar agar dapat memperoleh tujuan yang diharapkan.Ada 3 gaya belajar yang dijelaskan yaitu:

  1. Gaya VISUAL / Spatial
  2. Gaya AUDITORI / Aural
  3. Gaya KINESTETIK / Physical
Gaya-gaya diatas melalui proses dapat menghasilkan 10 output yaitu:
  1. kecerdasan bahasa
  2. kecardasan matematis logis
  3. kecerdasan kinestetis jasmani
  4. kecerdasan spacial
  5. kecerdasan visual
  6. kecerdasan interpersonal
  7. kecerdasan intrapersonal
  8. kecerdasan musik
  9. kecerdasan natural
  10. kecerdasan spiritual
Adapun bagi pembaca yag kurang memahami 3 cara belajar diatas dapat download aplikasi berikut dengan foirmat .jar sehingga bisa digunakan dalam HP anda :


dari hasil pertemuan diatas Bp.Hudori akan melakukan supervisi ke setiap sekolah guslah 04 untuk mewujudkan tujuan diatas.
 
Support : Yans MEDIA | Banyuwangi (0333)416170
Copyright © 2011. SDN 2 TUKANGKAYU BANYUWANGI - All Rights Reserved
Template Created by Yanuar Hadiansyah, S.Pd
Proudly powered by Blogger
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...